Spesifikasi dan Harga Nokia Asha 306

Spesifikasi dan Harga Nokia Asha 306 - Nokia Asha 306 adalah produk terbaru dari produsen pansel Nokia. Ponsel ini dibekali fitur-fitur yang cukup canggih layaknya smartphone namun harnya tetap terjangkau. Dengan menyusutnya pasar featurephone atau ponsel yang mengandalkan fitur – fitur bawaan produsen, nokia Asha mencoba untuk memberikan sebuah kesan smartphone.

Spesifikasi dan Harga Nokia Asha 306

Jika anda ingin membeli ponsel ini, ada baiknya anda menyimak ulasang kami berikut ini agar anda dapat membandingkannya dengan ponsel-ponsel lain.

Berikut Spesifikasi dan Harga Nokia Asha 306


Spesifikasi Nokia Asha 306 :
Jaringan 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
Layar Tipe TFT resistive touchscreen, 56K colors
Ukuran 240 x 400 pixels, 3.0 inches
Dimensi Ukuran  10.3 x 53.8 x 12.8 mm, 66 cc
Berat 96 g
Memory Internal 10 MB, 64 MB ROM, 32 MB RAM
External Slot Micro SD card up to 32GB, 2GB include
Kamera Primer 2 MP, 1600x1200 pixels
Sekunder Tidak
Data 3G Tidak
EDGE Ya
GPRS Ya
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n
Bluetooth v2.1 with EDR
USB v2.0 microUSB
Fitur OS S40 Asha
CPU  -
Browser WAP 2.0/xHTML, HTML
GPS Tidak
Messaging SMS, MMS, Email, IM
Java Ya
Baterai Tipe Standard battery, Li-Ion 1110 mAh (BL-4U)
Standby Up to 600 h
Talk Time Up to 14 h


Dari pengalaman beberapa orang yang telah menggunakan ponsel ini, mereka merasa puas dengan performa Nokia Asha 306. Ponsel ini memang benar-benar seperti smartphone namun dalam versi mini. Ponsel ini juga bisa menjalankan aplikasi seperti WhatsApp. Browser bawaannya pun cukup mumpuni untuk berselancar di dunia maya. 

Sekian tentang  Spesifikasi dan Harga Nokia Asha 306. Semoga bermanfaat.
Spesifikasi dan Harga Nokia Asha 306 | Fandi Adhitya | 5

0 comments:

Post a Comment