Struktur theme saya seperti ini, di bagian sidebar ada menu-menu untuk menampilkan isinya di content, ketika menu di klik maka datanya akan muncul di content.
Langkah-langkah untuk menampilkan jpgraph di codeigniter:
1. Copy ekstrak jpgraph di folder application/libraries.
struktur file dalam folder jpgraph ada dua folder yaitu docs dan src
2. Buat file dengan nama jpgraph.php di folder application/libraries
isi dari file tersebut adalah sebagai berikut:
<?php if ( ! defined('BASEPATH')) exit('No direct script access allowed');Pada code di atas saya meload jpgraph dan saya meload file yang bisa menampilkan grapik dalam bentuk pie 3 dimensi.
class Jpgraph
{
public function barchart()
{
include ("jpgraph/src/jpgraph.php");
include ("jpgraph/src/jpgraph_pie.php");
include ("jpgraph/src/jpgraph_pie3d.php");
}
}
?>
3. Pada bagian menu: saya akan memanggil fungsi di controller yang bertugas untuk menampilkan views.
misalnya <a href=""<?php echo base_url()."cobajpgraph/tampiljpgraph"?>">Coba jpgraph</a>
4. Terus dalam file cobajpgraph kita buat fungsi dengan nama tampiljpgraph() yang mana salah satu isinya adalah memanggil view yang bertugas untuk menampilkan grafik dari jpgraph
$this->load->view('tampiljpgraph_view');
5. Didalam file view 'tampiljpgraph_view' akan di panggil fungsi untuk mengenerate grafik.
Cara manggilnya seperti ini.
<img src="<?php echo base_url();?>cobajpgraph/tampilgrafik/>
6. Fungsi tampil grafik tersebut berada di dalam kelas Cobajpgraph dan isinya sebagai berikut.
function tampilgrafik()
{
$this->load->library('jpgraph');
$bar_graph = $this->jpgraph->barchart();
//$datax = array(2,10,20);
$datay = array("rendah","sedang","bagus");
$graph = new PieGraph(400,270,"auto");
$graph->SetScale('textint');
$graph->img->SetMargin(50,30,70,100);
$graph->SetShadow();
$bplot = new PiePlot3D($datax);
$bplot->SetCenter(0.45,0.40);
$bplot->SetLegends($datay);
$bplot->value->Show();
$bplot->value->SetFont(FF_ARIAL,FS_BOLD);
$graph->Add($bplot);
$graph->Stroke();
}
Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.
muchas gracias, funciono a la primera :)
ReplyDeleteTerimakasih banyak, tutorialnya sangat membantu untuk tugas saya.
ReplyDelete